Harga Kamera Sony A6000 & Spesifikasi Lengkap

Diposting pada

Harga Kamera Sony A6000 terbaru saat ini di range harga 6 jutaan. Dengan spesifikasi terbaik tentu memiliki peforma yang luar biasa. Nah bagi kamu yang tengah mencari harga sepertuar Kamera Sony, berikut ulasan yang akan kami sajikan.

Sony A6000 memiliki peforma yang sangat tinggi. Banyak orang yang merekomendasikan kamera ini ketika hendak untuk membeli kamera. Pasalnya, selain peforma dan harga yang lumayan terjangkau, Desainyapun sangat maskulin.

Sony A6000 hadir dengan gaya rangefinder yang memiliki jendela bidik yang terdapat pada seblah kiri atasnya, Letak mode kameranya pun dipisah dengan roda kembali kamera utama.

Spesifikasi dan Harga Kamera Sony A6000

Harga Kamera Sony A6000
Tipe KameraMirrorless Sony A6000
Resolusi Kamera24 MP
SensorCMOS
Stabilizer GambarYa
Aperturef/3.5 – 5.6
LCD3 inci
Resolusi Layar921.600 dots
Aspek Ratio3:2
Image Prosessor DIGI5
ISO100 – 25.600 ISO
White BalanceAuto, Preset Daylight, Shade, Cloudy, Tungsten Light. White Fluorescent Light. Flash
Shutter Speed1/4000 per detik
Burst Mode5fps
Maksimum Resolution6000 x 4000
Maksimum Drame Rate30fps
Memori TipeSD, SDHC. SDXC, Memory Stick Pro Duo, Pro-HG
File FormatMPEG-4, AVCHD
USB CableYa
HDMIYa
USBYa
Type of BatteryLi-Ion
LensaSony E (NEX)
Dimension120 x 67 x 45 mm
Weight344 gram
Harga
Sony A6000 Kit 16-50mm5.300.000

Review Peforma Kamera Mirrorless Sony A6000

Dalam segi Peforma, Kamera Mirrorless Sony A6000 Kit ini hadir dengan 179 titik phase detection hingga pada ujung gambar. Hasil penerapannyapun dapat membuat Sony A6000 sangat cpet untuk mengikuti subjek bergerak walupun dalam kondisi cahaya yang minim.

Baca Ini Juga  Harga Kamera Canon 700D & Spesifikasi Lengkap

Tentu saja, hal ni sangat menarik lantaran dapat membantu kamu untuk mengambil momen yang bergerak sangat cepat walupun dalam kondisi cahaya yang gelap. Misalkan, mengambil objek di Interior atau malam hari.

Tak hanya itu saja, fitur Auto Fokusnya sendiri dapat berubah dalam sistem deteksi kontras yang lebih lambat. Selain itu, kehebatan Sonya A6000 ini juga hadir pada sensor Auto Fokus yang disenjatai dengan kecepetan deteksi kontras yang sangat baik serta kecepatan pemotretan foto yang cepat berturut-turut hingga 11 foto hanya dalam 1 detik.

Harga Kamera Sony A6000

Fitur menarik lainnya juga hadir pada Kamera dengan Kit yang beresolusi jendela bidik EVF yang tercatat sekitar 1.44 titik. Saat penggunaan cahaya matahari terik, 1.44 juta tersebut merupakan nilai yang sangat baik dengan respone yang sangat cepat dan sudah terbukti dapat menghasilkan gambar yang sangat berkualitas.

Sony A6000 mengadopsi struktur lensa pada chip gapbelss seperti yang dapat kamu temukan pada Sony A7R. Selain itu, fitur generasi baru RGB filter yang berwarna juga hadir pada model ini. Sony mengatakan bahwa teknologi RGB filter yang secara signifikan dapat meningkatkan efisiensi pengumpulan chaya.

Baca Ini Juga  Harga Kamera Mirrorless Murah Terbaik Pemula

Fitur lainnya yang tak kalah menarik adalah ditempatknya sebuah konrol dial di atas serta roda kontrol di belakangnya yang memungkinkan pengaturan cepat yang bervariasi tergantung pada mode pemotretan yang termasuk pada eksposur, IS dan juga WB.

Selain itu, terdapat juga tombol dengan fungsi FN, yang terdiri dari tujuh buat yang dapat disesuaikan fungsinya. Dan termasuk tombol khusus untuk memberikan salah satu daru 37 fungsi pada kamera tersebut.

Nah itulah harga Sony A6000 yang dapat kamu dapatkan di Toko Online maupun Offline saat ini. Jangan lupa untuk memastikan untuk memilih tampilan dengan hati-hati sebelum membeli. Dan harga diatas merupakan harga yang ada di toko online saat ini. Harga dapat berubah sewaktu-waktu. Semoga bermanfaat.