5 Langkah Menjadi Trader Sukses Bagi Pemula

5 Langkah Menjadi Trader Sukses Bagi Pemula

Diposting pada

Menjadi seoarang trading adalah hal yang mudah. namun menjadi trader yang sukses adalah hal yang sulit. Banyak orang yang sudah bertahun-tahun berkerja sebagai trader tetapi hanya begitu-begitu saja. nah kali ini akan dikupas tuntas bagaimana langkah-langkah menjadi trader yang sukse bagi anda yang masih pemula.

Untuk menjadi trader yang sukses anda perlu berproses. Proses dalam trading sangat dibutuhkan. Anda bisa memulainya secara tahap demi tahap. Ada beberapa tahap yang harus di lalaui oleh seorang trader sebelum ia menjadi trader yang sukses. Berikut kami sajikan 5 langkah menjadi trader yang sukses bagi pemula.

Level 1 Unconscious Incompetence

Langkah pertama tentu hal yang harus disiapkan adalah membuka akun trading. Anda bisa memiliki salah satu aplikasi trading untuk anda gunakan. Mungkin anda ingin menjadi trader karena mendengar teman atau orang yang telah dahulu menjadi trader mendapatkan penghasilan lebih besar dibanding direktur perusahaan. Motivasi ini perlu anda coba dan buktikan sendiri.

Setelah anda membuka akun trading anda bisa mencoba simulasi virtual trading. Ketika simulasi anda bisa mendapatkan keuntungan tiga kali lipat. Dengan simulasi tersebut anda akan berpikir bakwa anda bisa profit tiap hari, namun semua itu hanya hoki saja. pada awal memulai trading anda hanya mengandalkan salah satu indikator saja. bahkan hanya menggunakan insting anda saja. namun sayangnya, market mengalahkan anda. tidak anda trader yang sukses hanya dengan salah satu faktor saja. kerugian demi kerugian pasti menghapiri anda.

Baca Ini Juga  Mengapa Tidak Bisa Unduh Video di Telegram

Ketika anda melakukan trading dengan hal tersebut maka anda belum menyadari bahwa anda tidak bisa trading. Tetapi anda tetap mengira bahwa anda bisa melakukan trading dan anda adalah orang yang spesial dapat mampu mendapatkan kekayaan dari trading. Anda tidak menyadari bahwa 99% trader yang gagal mempunyai perasaan yang seperti itu.

Anda tidak dapat mengontrol emosi anda, sehingga anda selalu averge posisi ketika loss karena marah pada market. Anda selalu mendapatkan profit yang kecil atau bahkan membiarkan profit menjadi loss karena dikuasi oleh ketamakan. Kemudian anda takut mengambil posisi dan membiarkan diri anda dikuasi oleh emosi sehingga modal semakin menipis atau habis.

Nah hampir 99% orang gagal menjadi trader hanya pada level ini. mereka kapok dan berhenti trading serta menganggap hal ini sebagai mimpi belaka. Hanya sebagian kecil trader yang sadar untuk pindak ke level 2.

Level 2. Concious Incompetence

Ketika anda menyadaei bahwa anda tidak bisa trading maka anda sudah masuk pada level ini. ketika anda sadar anda akan tahu solusinya. Karena pada level 1 anda mengandalkan satu indikator saja maka di level ini anda anda mencari sistem yang sempurna, sistem yang 100% profit dan sistem yang tidak pernah loss. Anda akan membaca informasi di internet, membaca ebook. Lalu anda praktekkan. Sehingga anda akan menjadi haus ilmu untuk mempelajari lebih dalam mengenai trading.

Baca Ini Juga  Gaji Karyawan PT Champ Resto Indonesia dan Jabatannya

Pada level ini anda akan membaca dan memperhatikan secara detail semua indikator. Anda juga bisa membuat indikator sendiri. Anda akan tahu kombinasi ideal dari masing-masing indikator. Anda juga mengetahui masing-masing keunggulan dan kelemahan indikator. Anda juga bisa bergabung dengan chat room trader yang menanyakan pada trader senior.

Level 3 The Eureka Moment

Pada level ini anda mulai membaca buku psikologi trading lalu mengidentifikasikan dengan karakter yang dijelakan pada buku. Sehingga anda menemukan level pencerahan. Level pencerahan anda menyadari bahwa hal yang penting. Anda mulai menguasai sistem trading dan memodifikasinya sesuai dengan karakter anda. akhirnya anda bisa mendapat profit lebih banyak dibanding dengan sistem yang asli.

Anda akan mulai trading jika Anda tahu probabilitas untuk profit lebih besar daripada untuk loss. Anda hanya trading jika ada signal dari sistem Anda. Anda selalu menggunakan stoploss, karena Anda tahu stoploss adalah resiko bisnis yang ada dalam dunia trading. Ketika stoploss Anda kena, Anda tidak emosi karena tahu tak seorangpun bisa memprediksinya, dan itu bukan kesalahan Anda.

Ketika anda menyadari bahwa tidak ada satu hal yang lebih penting yaitu konsitensi pada sistem trading, psikologi trading dan juga money management. Anda memiliki kedisiplinan dalam melakukan sistem tersebut. Di level ini ada akan menerima bahwa anda tidak bisa meramalkan pergerakan market sehingga anda harus konsiten dengan tiga hal tersebut.

Level 4 Conscious Competence

Di level ini anda memulai target dengan profit yang cukup kecil. Kemudian setelah konsisten selama beberapa minggu anda bisa meningkatkan target. Anda harus kerja keras melakukannya dan memperbaiki sistem anda.

Baca Ini Juga  7 Fakta Unik Sukabumi

Level 5 Unconscious Competence

Pada level ini anda bisa trading secara alami. Anda bisa dancing dengan market kemanapun market berjalan. Anda bisa open posisi yang benar sehingga anda tinggal melihat profit dari 2 digit ke 3 digit dan seterusnya. Level ini adalah level puncak dari seorang trader. Anda telah menguasai emosi anda . anda juga trading dengan profit yang terus membesar secara komulatif setiap harinya. Ketika anda sudah berada di level ini maka anda tidak akan mempunyai masalah financial lagi. Anda dapat membeli semua benda yang tersedia. Anda juga mempunyai penghasilan superstar, anda bisa kemana saja sesuai dengan kemauan anda.

Itulah beberapa level atau tahapan trading yang harus dilalui oleh trader pemula agar menjadi trader yang sukses. Tulisan 5 langkah menjadi trader sukses bagi pemula ini semoga dapat bermanfaat bagi anda yang ingin memulai menjadi seorang trader. jika anda ingin memulai membuka akun trading anda bisa menggunakan aplikasi melalui link ini.