a kuliah di UGM jurusan hukum

Biaya Kuliah di UGM Jurusan Hukum

Diposting pada

Biaya kuliah di UGM jurusan hukum – Universitas Gadjah Mada adalah salah satu perguruan tinggi paling populer di Indonesia. UGM menjadi salah satu universitas yang memiliki kualitas pendidikan unggul dan mampu menghasilkan anak didik berkualitas. Universitas Gadjah Mada berada di Bulaksumur, Kabupaten Sleman, Yogyakarta.

Sebagai salah satu universitas berkelas di Indonesia, UGM menjadi minat dan daya tarik bagi mereka yang ingin berkuliah. UGM menjadi pelopor perguruan tinggi nasional yang unggul serta inovatif. Terdapat berbagai macam fakultas atau jurusan yang bisa kalian pilih. Selain itu, Universitas Gadjah Mada juga menyediakan berbagai macam fasilitas yang lengkap.

Jurusan Hukum di UGM

Universitas Gadjah Mada memiliki fakultas atau jurusan yang lengkap, salah satunya jurusan hukum. Bagi yang bercita-cita menjadi pengacara, sangat cocok bila menggunakan jurusan yang satu ini. Jurusan yang satu ini termasuk ke dalam katergori kelompok soshum yang banyak peminatnya. Banyak mahasiswa baru yang memperhatikan bagaimana cara agar bisa masuk jurusan hukum di UGM.

Baca Ini Juga  Inilah Manfaat Air Hujan Yang Wajib Diketahui!

Ada banyak hal yang perlu diperhatikan calom mahasiswa, salah satunya biaya kuliah jurusan hukum di UGM. Selain itu, mahasiswa harus mengetahui bagaimana sistem kuliah di UGM bila mengambil jurusan yang satu ini. Seperti yang kalian ketahui, antara jurusan satu dengan lainnya memiliki perbedaan. Jika kalian memilih hukum, maka harus fokus dan mempelajarinya dengan baik.

Berapa Biaya Kuliah Jurusan Hukum di Universitas Gadjah Mada?

Hal paling penting yang harus kalian perhatikan saat ingin berkuliah adalah soal biaya. Banyak dari mereka yang memilih untuk berhenti kuliah hanya karena faktor biaya. Padahal biaya bukan menjadi salah satu hal yang cukup menyulitkan. Selama kalian memiliki minat yang tinggi, maka kesempatan untuk menempuh pendidikan bakal tercapai.

Berapa biaya kuliah di UGM jurusan hukum? Biaya kuliah di UGM menyesuaikan dengan kemampuan keluarga calon mahasiswa. Jadi tidak terpaku pada besar kecilnya sesuai ketentuan dari Universitas Gadjah Mada. Seperti halnya pendapatan per bulan kedua orang tua Rp4 juta, nantinya biaya yang harus kalian bayarkan menyesuaikan dengan kategori tersebut.

Baca Ini Juga  5 Tips Pintar Investasi Kripto, Jadilah Smart Investor!

Biaya Kuliah di UGM Jurusan Hukum

a kuliah di UGM jurusan hukum

Setiap jurusan kuliah menawarkan biaya yang berbeda-beda, hal itu menyesuaikan dengan aturan dari setiap universitas. Biaya di dalamnya mencakup hal-hal yang nantinya bakal kalian gunakan seperti fasilitas yang tersedia sesuai jurusan.

Daftar biaya kuliah di UGM jurusan hukum berdasarkan UKT:

  • UKT 1 Rp500 ribu
  • UKT 2 Rp1 juta
  • Biaya UKT 3 Rp2,5 juta
  • UKT 4 Rp4,3 juta
  • UKT 5 Rp5,6 juta
  • Biaya UKT 6 Rp6,7 juta
  • UKT 7 Rp8 juta
  • UKT 8 Rp10 juta

Perlu kalian ketahui UKT adalah Uang Kuliah Tunggal yang dibayarkan sesuai dengan kemampuan ekonomi keluarga calon mahasiswa. Dengan adanya UKT ini mampu memberikan kemudahan bagi siapapun yang mengalami kendala soal biaya bagi yang ingin berkuliah.

Mengapa Memilih Jalur Hukum di UGM?

Setiap orang berhak memilih jurusan sesuai keinginan baik hukum ataupun lainnya. Jurusan hukum menjadi salah satu yang kini banyak peminatnya. Jenjang kedepannya juga cukup efektif, sehingga membuat banyak orang tertarik untuk memilihnya.

Seperti halnya bagi kalian yang ingin menjadi pengacara, maka jalur hukum menjadi pilihan yang tepat. Banyak dari mereka yang berhasil dan sukses setelah kuliah di Universitas Gadjah Mada jurusan hukum. Tak hanya itu, biaya kuliah di UGM jurusan hukum yang cukup terjangkau juga menjadi salah satu alasannya.