Cara aktivasi kartu Axis paling mudah untuk pelanggan baru

Cara Aktivasi Kartu Axis Paling Mudah untuk Pelanggan Baru

Diposting pada

Cara aktivasi kartu Axis tidak begitu sulit bagi Anda yang tertarik menggunakannya. Seperti yang Anda ketahui, Axis menjadi salah satu provider yang kini banyak peminatnya. Tentu karena kelebihannya yang membuat orang-orang beralih menggunakan kartu Axis. Ada banyak sekali jenis kartu perdana yang bisa Anda gunakan, Axis menjadi salah satu pilihan yang rekomended dengan fitur yang menarik.

Axis sendiri merupakan layanan seluler milik XL Axiata, yakni anak perusahaan Grup Axiata. Dengan menyediakan jaringan yang stabil, Anda akan puas memakainya. Biasanya orang-orang membutuhkan jaringan internet yang stabil untuk kebutuhannya seperti melihat video youtube, mencari sumber informasi di Internet, dan masih banyak lagi hal lainnya.

Aktivasi Kartu Axis

Aktivasi kartu Axis sangat penting untuk Anda lakukan, terutama sebagai pengguna baru Axis. Agar bisa berlangganan tanpa gangguan, maka perlu melakukan aktivasi terlebih dahulu. Begitu juga dengan kartu lainnya yang juga mengharuskan Anda untuk melakukan aktivasi. Dengan cara ini akan memberikan kepuasan tersendiri bagi Anda.

Baca Ini Juga  Harga Susu Morinaga: Terbaru dan Termurah 2023

Cara aktivasi kartu Axis berbeda antara satu dengan yang lainnya. Maka dari itu, sangat penting bagi Anda untuk mengetahuinya agar bisa menggunakannya dengan mudah. Sebagai salah satu provider terbaik yang menyediakan jaringan kuat, Axis cukup rekomended untuk Anda gunakan. Kebutuhan Anda akan semakin lengkap bila memakai kartu Axis.

Cara Aktivasi kartu Axis Paling Mudah untuk Pelanggan Baru

Anda tidak perlu bingung bagaimana cara melakukan aktivasi kartu perdana yang satu ini. Axis menjadi salah satu kartu perdana yang memiliki berbagai macam keunggulan. Untuk registrasinya juga cukup mudah, tidak membutuhkan waktu yang lama agar Anda bisa berlangganan sebagai pengguna baru. Setelah itu, Anda bisa menikmati berbagai layanan yang tersedia pada kartu perdana tersebut.

Cara aktivasi kartu Axis paling mudah untuk pelanggan baru

Terdapat beberapa cara aktivasi kartu Axis yang bisa Anda lakukan dengan mudah. Salah satunya melalui notifikasi bagi pengguna baru. Ketika Anda baru memasang kartu, nantinya dari pihak Axis akan memberikan notifikasi untuk melakukan registrasi segera. Anda bisa melakukan aktivasi melalui notifikasi dengan cepat.

Baca Ini Juga  Cara Menggunakan Masker Double Yang Benar

Cara yang kedua adalah melalui SMS. Axis berbeda dengan kartu perdana lainnya, sehingga pesan ataupun nomor tujuan untuk registrasi harus Anda ketahui terlebih dahulu. Dengan begitu, proses aktivasi Axis bisa berjalan dengan baik. Dalam hal ini, Anda perlu menyiapkan NIK dan KK untuk melakukan aktivasi dengan mudah bagi pelanggan baru.

Aktivasi Kartu Axis Melalui Notifikasi

Cara aktivasi kartu Axis lewat notifikasi bisa Anda lakukan dengan cara berikut:

  • Setelah memasang kartu Axis, Anda akan menerima notifikasi “Kartu Anda akan aktif setelah melakukan registras”
  • Klik Ok untuk melanjutkan ke langkah berikutnya
  • Masukan nomor identitas sesuai dengan yang ada di kartu pengenal
  • Masukan no KK
  • Nantinya Anda akan mendapatkan pemberitahuan bahwa registrasi berhasil
  • Anda bisa merestart ponsel dan mulai menggunakan kartu Axis

Cara Aktivasi Kartu Axis Lewat SMS

Selain melalui notifikasi, Anda bisa melakukannya dengan mudah lewat SMS. Berikut caranya:

  • Buka pesan ada smartphone
  • Tulis DAFTAR#NIK#NOMOR KK
  • Seperti contoh DAFTAR#33031XXXXX#12345XXXXX
  • Kirim ke nomor 4444
  • Setelah sms terkirim, ikuti petunjuk selanjutnya
Baca Ini Juga  7 Cara Mendapatkan Tiket Pesawat Dengan Harga Terjangkau

Cara aktivasi kartu Axis lewat sms sangat mudah dan cepat prosesnya. Anda bisa mengikutinya dengan baik dan benar. Pastikan nomor tujuan dan kode yang Anda tulis benar agar proses registrasi berhasil. Jika sudah, restart smartphone terlebih dahulu agar lebih aman. Anda sudah bisa berlangganan dan menikmati Axis sesuai selera.