Gaji Karyawan PT Menara Terus Makmur dan Jabatannya

Diposting pada

HARGABELANJA.COM – Berikut gaji karaywan PT Menara Terus Makmur beserta jabatannya. Apakah kalian ingin mendapatkan gaji yang besar? Hampir semua orang yang bekerja di sebuah perusahaan menginginkan gaji yang tinggi. Akan tetapi, untuk mendapatkannya juga tidak semudah yang dibayangkan. Anda harus berkerja dengan baik mengikuti aturan perusahaan.

Setiap orang bakal memperoleh pendapatan setelah bekerja selama 1 bulan lebih. Terkait besar kecilnya menyesuaikan kebijakan perusahaan itu sendiri. Masing-masing memiliki aturan yang berbeda terkait pendapatan yang diberikan. Pastinya, gaji yang diberikan menyesuaikan dengan produksi yang dilakukan perusahaan agar tetap mendapatkan keuntungan.

Gaji Karyawan PT Menara Terus Makmur

PT Menara Terus Makmur adalah salah satu perusahaan ternama di Indonesia yang berdiri pada tahun 1986. Hingga saat ini, perusahaan tersebut terus berkembang. Pabrik tersebut merupakan perusahaan penanaman modal dalam negeri yang tergabung dalam PT Astra Otoparts.

Baca Ini Juga  4 Manfaat Kursus Bahasa Inggris

Perusahaan Menara Terus Makmur adalah pabrik lokal murni 100% yang dimiliki oleh Astra Otoarts dan termasuk perusahaan bonafit di bidangnya. Berbagai macam hasil produks dari PT Menara Terus Makmur di antaranya sparepart otomotif seperti forging parts, mechanical jack, hingga hand tools.

Bahkan perusahaan tersebut telah memiliki banyak pelanggan seperti TMMIN, AHM, ADM, hingga Showa. Tak heran jika banyak dari mereka yang tertarik bekerja di perusahaan PT Menara Terus Makmur. Pendapatannya yang tinggi juga menjadi salah satu alasan mengapa banyak yang ingin kerja di perusahaan tersebut.

Gaji Karyawan PT Menara Terus Makmur dan Jabatannya

Pendapatan dipengaruhi oleh jabatan atau posisi yang dilamar. Semakin tinggi jabatannya, maka semakin besar pendapatan yang bisa diperoleh. Begitu juga sebaliknya, kalian dapat memperoleh pendapatan yang lebih rendah apabila menjabat di posisi yang lebih kecil. Oleh sebab itu, sangat penting untuk menentukan terlebih dahulu posisi yang ingin dilamar.

Berikut daftar gaji karyawan PT Menara Terus Makmur beserta jabatannya:

blank

  • Manager Rp19.500.000 – Rp22.000.000
  • Marketing Lead Rp18.000.000 – Rp21.500.000
  • IT Assistant Manager Rp16.00.000 – Rp18.000.000
  • Senior Account Analyst Rp15.500.000 – Rp17.500.000
  • QC Engine Plant Manager Rp12.000.000 – Rp14.000.000
  • Equipment Test Engineer Rp13.500.000 – Rp15.000.000
  • Painting Supervisor Rp11.000.000 – Rp12.500.000
  • PPIC ∣ Laboratory/ R & D Rp10.500.000 – Rp12.500.000
  • Warehouse Supervisor Rp10.000.000 – Rp12.000.000
  • Software Engineer Rp8.000.000 – Rp10.500.000
  • Assembly Supervisor Rp9.000.000 – Rp10.500.000
  • IT Business Analyst Rp9.000.000 – Rp10.000.000
  • Procurement Engineer Rp9.000.000 – Rp12.000.000
  • Qc Supervisor Rp8.000.000 – Rp10.000.000
  • Process Engineering Supervisor Rp8.000.000 – Rp9.500.000
  • IT Staff Rp8.000.000 – Rp9.500.000
  • Area Sales Supervisor Rp8.000.000 – Rp9.000.000
  • Engineering Supervisor Rp7.000.000 – Rp9.500.000
  • Marketing Staff Rp7.500.000 – Rp9.000.000
  • System Analyst Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Engineering Rp7.500.000 – Rp8.500.000
  • Secretary Rp7.500.000 – Rp9.000.000
  • Staff Accounting Rp7.500.000 – Rp9.000.000
  • Production Supervisor Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Engineer Rp7.000.000 – Rp8.000.000
  • Staff Marketing Rp7.000.000 – Rp8.000.000
  • Finance Accounting Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Training Staff Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Assisten Direktur Utama Rp7.000.000 – Rp9.000.000
  • Environment Health & Safety Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • Quality Control Rp6.000.000 – Rp6.500.000
  • Branch Service and Operational Small Rp6.000.000 – Rp6.500.000
  • Monitoring Analyst Rp6.000.000 – Rp6.800.000
  • Auditor Rp6.000.000 – Rp6.700.000
  • Corporate Legal Rp6.000.000 – Rp6.600.000
  • Officer Rp5.800.000 – Rp6.500.000
  • Customer Service Rp5.300.000 – Rp6400.000
  • Administration Staff Rp5.300.000 – Rp6.000.000
  • Operator Produksi Rp4.782.935
  • Operator Gudang Rp4.782.935
Baca Ini Juga  Harga Tiket Bioskop di Batam Cinema XXI dan CGV Terbaru

Selain gaji karyawan PT Menara Terus Makmur berdasarkan jabatannya, pendapatan juga dipengaruhi oleh UMR atau UMK daerah setempat. Setiap wilayah memiliki nilai UMR yang berbeda-beda sebagai batasan perusahaan dalam menggaji karyawannya.

Namun yang paling utama ialah kebijakan dari perusahaan itu sendiri terkait pemberian gaji. Pihak pelamar maupun perusahaan harus berkomunikasi terlebih dahulu untuk melakukan kesepakatan agar tidak ada kendala.