Gaji Karyawan PT Wavin Duta Karawang dan Jabatannya

Diposting pada

HARGABELANJA.COM – Berikut gaji karyawan PT Wavin Duta Karawang dan jabatannya. Apakah kalian ingin mendapatkan gaji yang besar? Hampir semua orang yang bekerja di sebuah perusahaan menginginkan gaji yang tinggi. Akan tetapi, untuk mendapatkannya juga tidak semudah yang dibayangkan. Anda harus berkerja dengan baik mengikuti aturan perusahaan.

Setiap orang bakal memperoleh pendapatan setelah bekerja selama 1 bulan lebih. Terkait besar kecilnya menyesuaikan kebijakan perusahaan itu sendiri. Masing-masing memiliki aturan yang berbeda terkait pendapatan yang diberikan. Pastinya, gaji yang diberikan menyesuaikan dengan produksi yang dilakukan perusahaan agar tetap mendapatkan keuntungan.

Gaji Karyawan PT Wavin Duta Karawang

PT Wavin Duta Jaya adalah salah satu perusahaan ternama yang berlokasi di Karawang, Jawa Barat. Perusahaan yang satu ini cukup terkenal dan sudah berdiri sejak tahun 1973, hingga sekarang perusahaan masih terus berkembang.

Perusahaan tersebut berada di bawah lisensi Mexichem Group. Sementara teknis produksinya ada di bawah payung Wavin BV Holand. PT Wavin kini menjadi salah satu pemimpin pasar untuk wilayah Jabodetabek dengan penguasaan pangsa pasar kisaran 65% dalam kategori pipa PVC.

Baca Ini Juga  Gaji Karyawan PT Seolindo Primatama dan Jabatannya

Sebagai salah satu perusahaan ternama, banyak dari mereka yang tertarik melamar kerja di perusahaan tersebut. Salah satunya karena faktor gaji yang mencukupi, sehingga akan menguntungkan bagi siapapun.

Gaji Karyawan PT Wavin Duta Karawang dan Jabatannya

Pendapatan dipengaruhi oleh jabatan atau posisi yang dilamar. Semakin tinggi jabatannya, maka semakin besar pendapatan yang bisa diperoleh. Begitu juga sebaliknya, kalian dapat memperoleh pendapatan yang lebih rendah apabila menjabat di posisi yang lebih kecil. Oleh sebab itu, sangat penting untuk menentukan terlebih dahulu posisi yang ingin dilamar.

Berikut gaji karyawan PT Wavin Duta Karawang beserta jabatannya:

  • Account Staff Rp6.500.000 – Rp7.500.000
  • Administration Staff Rp5.500.000 – Rp7.000.000
  • Budget Staff Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • Budgeting Supervisor Rp7.000.000 – Rp10.500.000
  • Cost Accounting Analyst Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Cost Production Staff Rp7.000.000 – Rp8.500.000
  • Field Operations Staff Rp5.000.000 – Rp7.500.000
  • Finance Accounting Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Human Resources Development & General Affairs Manager Rp9.500.000 – Rp11.000.000
  • Industrial Relation Rp6.500.000 – Rp7.500.000
  • Leader Rp5.500.000 – Rp6.500.000
  • Logistic Staff Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Maintenance Rp5.500.000 – Rp6.500.000
  • Marketing Staff Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • On Job Training Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • Operator Produksi Rp4.798.312 (UMR)
  • Operational Staff Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • PPIC Rp5.500.000 – Rp7.000.000
  • Procurement Staff Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Production Engineer Rp5.500.000 – Rp6.500.000
  • Production Staff Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • Production Supervisor Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Purchasing Rp5.500.000 – Rp7.500.000
  • Quality Control Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Quality Control Staff Rp6.300.000 – Rp7.500.000
  • Recruitment Staff Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Sales Admin Rp5.200.000 – Rp6.0000.000
  • Section Head Rp9.000.000 – Rp11.000.000
  • Senior Manager Rp24.000.000 – Rp27.000.000
  • Senior Procurement Staf Rp7.000.000 – Rp9.000.000
  • Staff Purchasing Rp5.800.000 – Rp6.500.000
  • Staff Safety Staff Rp6.000.000 – Rp7.000.000
  • Supervisor Rp6.000.000 – Rp8.000.000
  • Warehouse Staff Rp6.000.000 – Rp7.500.000
  • Security Rp4.800.000 – Rp5.200.000
Baca Ini Juga  Apa Itu Teks Narasi? Yuk Simak Materi Ini!

blank

Fasilitas Kerja PT Wavin Duta Karawang

Bukan hanya gaji karyawan PT Wavin Duta Karawang saja yang bisa didapatkan. Pekerja juga akan memperoleh beberapa fasilitas tambahan di antaranya:

  • BPJS Kesehatan dan Ketenagakerjaan
  • Premi Kehadiran
  • Tunjangan Jabatan
  • Tunjangan Transportasi
  • Uang Makan / Jatah Makan
  • Tunjangan Hari Raya (THR)
  • Tunjangan Lain
  • Premi Lembur
  • Jenjang Karir

Terkait besar kecilnya fasilitas dan tunjangan yang diberikan menyesuaikan dengan kinerja karyawan itu sendiri. Seperti halnya rutin menjalankan lembur setiap hari, selalu berangkat kerja, dan lain sebagainya. Dengan begitu, perusahaan akan menilai diri Anda karena memiliki kinerja yang baik.

Demikian informasi mengenai gaji karyawan PT Wavin Duta Karawang beserta jabatannya. Semoga bermanfaat, terima kasih.

Sumber: besargaji.com