Sinopsis Shabaash Mithu

Sinopsis Shabaash Mithu, Film Drama Olahraga Terbaru

Diposting pada

HARGABELANJA.COM – Berikut sinopsis Shabaash Mithu, film drama olahraga terbaru. Bagi pecinta film, ada berbagai macam genre film yang bisa kalian tonton. Beberapa di antaranya genre komedi, drama, aksi, animasi, horor, dan masih banyak lainnya. Setiap orang memiliki selera tersendiri terkait film yang ingin mereka tonton.

Belakangan ini  banyak sekali film terbaru yang bermunculan, salah satunya Shabaash Mithu. Film yang satu ini ini sangat rekomended untuk kalian tonton. Shabaash Mithu merupakan salah satu film terbaru bergenre drama olahraga. Bagi yang tertarik untuk menontonnya, kalian bisa membaca sinopsisnya terlebih dahulu agar mudah memahami alur ceritanya.

Shabaash Mithu

Sinopsis Shabaash Mithu

Shabaash Mithu adalah film bergenre drama olahraga berbahasa Hindi India 2022. Film yang satu ini di sutradarai oleh Srijit Mukherji dan di rpoduksi Viacom18. Dalam film ini menyuguhkan perjuangan Mithali Raj dan kebangkitan euforia dalam kriket wanita. Mithali Raj yang merupakan mantan kapten Test dan ODI memimpin India ke final Piala Dunia Kriket wanita.

  • Judul film: Shabaash Mithu
  • Tanggal rilis:  15 Juli 2022
  • Durasi: 156 menit
  • Sutradara: Srijit Mukherji
  • Editor: A Sreekar PRasad
  • Bahasa: Hindi
  • Musik: Amit Trivedi
  • Distributor: Viacom 18 Motion Pictures
Baca Ini Juga  Cara Membuat Susu Kedelai untuk Jualan, Aneka Rasa

Sinopsis Shabaash Mithu

Film yang satu ini merupakan biografi berdasarkan kehidupan dan perjuangan Mithali Raj. Ia merupakan pemain Kriket dari India dan kapten tim Kriket Nasional Wanita India. Mithali Dorai Raj lahir pada 3 Desember 1982, ia bermain sebagai pemukul tangan kanan.

Ia bermain untuk India antara 1999 dan 2022 serta menjadi kapten tim antara 2004 dan 2022. Kemampuannya dalam mencetak gol menjadi salah satu keunggulan yang di milikinya. Ia menjadi pencetak gol terbanyak dalam kriket internasional dan di anggap sebagai salah satu pemain kriket wanita terhebat yang pernah ada.

Selain itu, ia juga memegang banyak rekor dalam ajang kriket internasional. Ia satu-satunya wanita yang mampu melampaui angka 7000 lari dalam pertandingan internasional. Ia mendapatkan beberapa penghargaan nasional dan internasional. Beberapa penghargaan yang pernah ia raih seperti Wisden LEading Woman Cricketer in the World 2017, Arjuna Award 2003, Padma Shri 2015, dan Major Dhyan Chand Khel Ratna pada tahun 2021.

Pada laga yang ia mainkan Juli 2021, Mithali berhasil mencetak gol paling banyak. Ia berhasil mengalahkan Inggris dalam pertandingan ketiga WODI. Kemenangan tersebut juga menjadikannya pemecah rekor yang sebelumnya di pegang oleh Charlotte Edwards. Pada 8 Juni 2022, ia mengumumpkan untuk mengundurkan diri dari semua format kriket internasional.

Baca Ini Juga  Rekomendasi Nama FF Keren Preman

Nonton Shabaash Mithu

Sinopsis Shabaash Mithu

Film Shabaash Mithu sudah tayang sejak 15 Juli 2022 di CGV. Film berdurasi 156 menit ini di sutradari oleh Srijit Mukhrejee. Ia berhasil membawa film tersebut ke penonton untuk melihatnya. Salah satunya karena isi ceritanya yang menarik. Selain itu, Srijit Mukhrejee pernah memenangkan 4 penghargaan film nasional ke-61 pada tahun 2014 India.

Keberhasilan film Shabaash Mithu juga tak luput dari aksi para pemain di dalamnya. Beberapa pemain yang memerankan film ini seperti Taapse Pannu sebagai Mithali Raj, Vijay Raaz sebagai pelatih Mithali, dan lain sebagainya. Ada juga beberapa artis ternama seperti Swayam Joshi, Richard Bhakti Klein, Asad Ali Palijo, hingga Shilpi Marwaha. Peran para pemain sangat mendukung kesuksesan dari film Shabaash Mithu.

Untuk kalian yang belum menonton bisa datang langsung ke bioskop. Atau kalian bisa menonton film Shabaash Mithu melalui streaming online. Kisah ceritanya yang menarik, film Shabaash Mithu pastinya tidak akan membuat kalian bosan.

 

Baca Ini Juga  Cara Ganti Nama FF Keren Dengan Gratis dan Mudah