Ukuran Kertas A4 dalam Satuan (Pixel, MM, Inci, dan CM)

Diposting pada

A4 menjadi salah satu ukuran kertas yang paling banyak orang gunakan dalam membuat keperluan dokumen apapun. Hampir semua pengaturan dokumen dalam gadget juga menggunakan A4, hal ini menjadi salah satu settingan default Indonesia. Selain itu, secara internasional untuk ukuran kertas A4  yang satu ini juga telah banyak yang mengakuinya.

Persetujuan mengenai standarisasi kertas A4 ini bisa Anda temukan melalui sertifikat ISO 216. Hal itu mengatur tentang ukuran kertas yang berlaku secara internasional. Meski A4 sangat populer, namun Anda juga bisa menggunakan jenis kertas lainnya. Namun untuk menyettingnya Anda harus melakukannya secara manual sesuai dengan panjang dan lebar yang Anda inginkan.

Ukuran Kertas A4

Ukuran kertas A4 adalah salah satu ukuran yang paling populer dan banyak yang menggunakannya. Saat membuat sebuah dokumen, biasanya terdapat beberapa macam pilihan ukuran kertas. Anda bisa memilih sesuai selera seperti A4.

Terdapat ukuran yang berbeda-beda terkait satuan dari masing-masing kertas. Dalam A4 sendiri terbagi menjadi beberapa macam satuan ukuran yaitu pixel, mm, inci, dan cm. Mengetahui ukuran kertas sangat penting karena saat membuat dokumen biasanya terdapat syarat yang harus sesuai keinginan. Seperti halnya dalam membuat proposal, pastinya ada permintaan terkait ukuran kertas yang harus Anda gunakan.

Baca Ini Juga  Harga AC Sharp 1 Pk

Ukuran Kertas A4 dalam Satuan

Berbagai macam ukuran kertas dalam satuan yang bisa Anda gunakan mulai dari pixel, mm, inci dan cm. Masing-masing memiliki perbedaan tersendiri. Jika ingin membuat dokumen, Anda harus mengetahui ukuran yang tepat agar sesuai keinginan.

Ukuran kertas A4 seringkali digunakan untuk keperluans sehari-hari. Penggunaannya juga sudah sesuai standar internasional, sehingga Anda bisa menggunakannya baik di Indonesia atupun luar. Salah satunya saat membaut dokumen resmi, A4 menjadi ukuran yang menjadi syarat penting harus Anda terapkan. Begitu juga dengan hal lainnya seperti mencetak foto, sertifikat, dan lain sebagainya.

Ukuran Kertas A4 Pixel, MM, Inci dan CM

Bagi Anda yang ingin mengetahui secara rinci mengenai ukuran A4 dalam satuanyya sebagai berikut:

  • Ukuran A4 Pixel

A4 dalam satuan pixel memilki ukuran 2480×3508 yang menggunakan resolusi 300 dpl. Umumnya kertas ini biasa orang gunakan pada aplikasi edit foto seperti Corel Draw, Photoshop, dan lain-lain.

  • Ukuran A4 MM

Ukuran kerta A4 dalam satuan mm yaitu 210×297 mm. Dengan lebar 210mm dan panjang 297mm. Untuk satuan ini jarang orang gunakan namun lebih presisi dan bisa mendapatkan nilai yang lebih akurat.

  • Ukuran A4 Inci
Baca Ini Juga  GB WhatsApp Pro Apk Download Versi Terbaru, Fitur yang Lebih Menarik

Kertas dalam satuan inci berukuran 8.27 x 11.69 inci. Satuan yang satu ini cukup populer meski jarang yang menggunakannya.

  • Ukuran A4 CM

Dalam satuan cm, ukurannya adalah 21×29,7. Jika Anda lihat ukurannya terlihat lebih kecil. Satuan cm sendiri biasanya digunakan dalam Microsoft Word.

Berbagai macam ukuran kertas A4 mulai dari pixel, mm, inci, dan cm bisa Anda ketahui dan terapkan langsung.

Setting A4

Bila sudah mengetahui ukuran kertas A4, maka perlu tahu bagaimana cara menerapkannya. Sebenarnya untuk menyetting ukuran kertas A4 bisa Anda lakukan melalui beberapa aplikasi seperti Ms Word, PicsArt, dan lain sebagainya.

Kebanyakan orang-orang menerapkannya pada Ms Word. Untuk melakukannya yaitu dengan membuka dokumen di word, pilih menu layout, dan klik menu size. Nantinya akan ada tampilan dropdown menu pilihan kertas yang bisa Anda gunakan, klik pada pilihan A4. Maka ukuran sudah otomatis menggunakan A4.

Baca Ini Juga  Link Twibbon Selamat Ulang Tahun Terbaru