[10] Macam-Macam Investasi Saham Paling Menjanjikan

[10] Macam-Macam Investasi Saham Paling Menjanjikan

Diposting pada

Investasi saham merupakan salah satu jenis investasi yang paling populer di Indonesia. Ini di kenal dengan kepemilikan saham oleh suatu perusahaan dengan tipe terbuka. Investasi saham sendiri memiliki beberapa jenis dan peran yang berbeda. Untuk lebih jelasnya, mari simak pembahasannya di bawah ini mengenai Macam-Macam Investasi Saham 2021 berikut ini :

A. Common stocks

Common stocks atau biasa di sebut dengan nama saham biasa ini merupakan surat berharga yang di serahkan kepada pemegang saham yang biasanya di buktikan dalam bentuk sertifikat. Hal ini ikut berperan dalam perhitungan deviden di mana nilai nominalnya di tentuka oleh emiten. Harga acuan dari saham biasa ini adalah nilai par atau par value.

B. Preferred stocks

Preferred stocks atau saham preferen merupakan jenis saham yang berbeda dengan saham biasa. Saham jenis ini memiliki peran yang cukup memiliki andil dalam proses pembagian deviden.  Pemegang saham jenis ini dalam proses voting tidak terlalu di prioritaskan. Walaupun untuk beberapa waktu tertentu, pemegang saham preferen juga di perlukan hak suaranya.

Baca Ini Juga  Cara Trading Forex yang Aman dan Menguntungkan

C. Golden stocks

Golden stock merupakan jenis saham yang sangat istimewa dan sangat berbeda dengan jenis saham yang lainnya. Saham golden stocks ini hanya di miliki oleh pemerintah dengan jumlah selembar kertas saja. Karena itu, peran pemegang saham istimewa ini sangat penting dalam penunjukkan kepala direksi. Golden stocks ini sering di sebut juga sebagai saham dwiwarna. Selanjutnya adalah kategori saham yang di kelompokkan oleh Bursa Efek Indonesia (BEI) yaitu sebagai berikut :

D. Blue chip stocks

Macam-Macam Investasi Saham selanjutnya yakni blue chip stock. Saham jenis ini merupakan saham yang di keluarkan oleh perusahaan yang terkenal. Blue chip stocks sering menjadi pilihan para investor karena keandalannya dalam aktivitas investasi. Walaupun untuk pembagian devidennya tidak terlalu besar, tetapi saham ini bisa untuk jangka panjang.

E. Income stocks

Di lihat dari namanya income stocks ini merupakan jenis saham yang menawarkan dividen yang tinggi sebagai pendapatan para investor. Walaupun dapat membayar deviden yang tinggi, namun tidak mudah bagi seorang investor untuk menemukan jenis saham income stock ini.

Baca Ini Juga  Analisa Forex Harian GBPUSD 6 - 10 Juli 2020

F. Growth stocks

Growth stocks merupakan salah satu sari sekian banyak Macam-Macam Investasi Saham 2021 yang berorientasi pada pertumbuhan investasi. Untuk berinvestasi dengan saham jenis ini, investor selalu beriringan dengan risiko yang mungkin terjadi dalam proses pertumbuhannya.

G. Speculative stocks

Speculative  stocks ini di jalankan oleh perusahaan di mana memiliki karakteristik untuk memilih risiko investasi yang sangat ekstrem. Risiko tersebut di karenakan tidak adanya kepastian dalam penerimaan deviden apakah untung atau rugi. Jenis saham ini sering di gunakan dalam investasi di industry pertambangan, energi, dan bioteknologi.

H. Cyclical stocks

Cyclical stocks merupakan jenis saham yang pendapatan devidennya tergantung dengan kondisi makro ekonomi suatu negara. Saham ini menjadi salah satu saham yang terpercaya sebagai investasi jangka panjang. Selain itu dalam kinerjanya, cyclical stock ini dapat di bilang stabil untuk menghasilkan laba walaupun negara sedang terjadi resesi ekonomi.

I. Emerging growth stocks

Emerging growth stocks merupakan jenis saham yang di keluarkan oleh perusahaan yang masih baru. Di mana dalam kinerjanya masih minim pengalaman tetapi memiliki prospek perkembangan investasi yang bagus.

Baca Ini Juga  Prediksi Harga NEO Dan Analisanya

J. Defensive stocks

Defensive stocks merupakan jenis saham yang paling stabil di banding dengan jenis saham yang lainnya. Ini masih mampu bertahan walaupun kondisi ekonomi negara mengalami berbagai hal salah satunya resesi.

Itulah pembahasan mengenai Macam-Macam Investasi Saham 2021 yang dapat menambah wawasan dalam berinvestasii saham. Semua pilihan saham di atas dapat di pilih sesuai dengan kemampuan, selera, pandangan ke depan oleh para calon investor.