Harga Jam Tangan Ferrari – Jam tangan merupakan salah satu aksesoris penting yang sering digunakan oleh manusia. Jam tangan memiliki fungsi utama sebagai pengatur waktu disaat anda melakukan aktivitas sehari-hari. Dengan adanya waktu akan membuat aktivitas yang dilakukan menjadi lebih efisien.
Ada banyak sekali merk jam tangan yang dijual di kalangan masyarakat, salah satunya adalah jam tangan Ferrari Original. Merk jam tangan yang satu ini memiliki kelebihan tersendiri dibandingkan dengan jam tangan lainnya. Salah satunya adalah desain yang ada pada jam tangan Ferrari Original. Anda akan terkesan karena tampilannya sangat elegan dan juga menarik.
Disisi lain, jam tangan Ferrari Original sudah pastinya sangat berkualitas. Jadi, untuk keawetan dari jam tangan yang satu ini sudah tidak diragukan lagi. Selain itu, jam tangan ini akan tahan terhadap goresan apapun. Meskipun terjatuh, jam tangan tidak akan dalam kondisi baik-baik saja. Keunggulan inilah yang menjadikan banyak orang untuk menggunakan jam tangan Ferrari dibandingkan dengan jam tangan lainnya.
Harga Jam Tangan Ferrari Original
Setiap jam tangan memiliki harga yang bervariatif. Semuanya bisa ditentukan dari segi kualitas, desain, ukuran, ataupun yang lainnya. Semakin tinggi nilai harga yang diberikan, maka kualitas dari jam tangan tersebut akan semakin baik. Nah, berikut ini adalah beberapa daftar harga jam tangan Ferrari Original yang harus anda ketahui!
Harga | Produk |
Ferrari Scuderia 0830389 Pilota Chonograph Men Black Dial Black Leather Strap | Rp. 1.886.000 |
Ferrari Scuderia 0830518 Forza Men Blua Dial Dual Tone Rubber Strap | Rp. 678.000 |
Ferrari Scuderia 0830556 Aspire Men Black Dial Black Rubber Strap | Rp. 1.543.000 |
Ferrari Scuderia 0830535 Aspire Men Black Dial Stainless Steel Strap | Rp. 1.680.000 |
Ferrari Scuderia 0840019 Pitlane Men Black Dial Rane Rubber Strap | Rp. 473.000 |
Ferrari Scuderia 0840005 RedRev Men Black Dial Red Rubber Strap | Rp. 788.000 |
Ferrari Scuderia 0870029 Men Red Dial Black Rubber Strap | Rp. 2.007.000 |
Ferrari Scuderia 0840011 Speciale Men Black Dial Black Rubber Strap | Rp. 1.803.000 |
Ferrari Scuderia 0830502 Abetone Men Black Dial Stainless Steel Strap | Rp. 1.803.000 |
Ferrari Primato 0830445 Chonograph Men Black Dial Black Rubber Strap | Rp. 3.036.000 |
Karakteristik Jam Tangan Original
Banyak yang masih bingung untuk membedakan antara jam tangan yang asli dengan yang palsu. Hal ini tentunya akan membuat anda khawatir apabila tidak bisa membedakan antara jam tangan yang original dengan yang non original. Bisa saja jam anda akan tertipu oleh pihak yang menyalahgunakan jual beli jam tangan.
Jam tangan original antara lain memiliki karakteristik pada kualitas jam tersebut. Anda bisa mengeceknya dengan cara banyak hal, seperti halnya anda bisa mengetes dengan cara menjatuhkannya ke lantai, apabila tidak terjadi apa-apa, jam tangan tersebut berarti original. Selain itu, anda juga bisa mengetesnya dengan memasukannya ke air, menggores jam tangan dengan menggunakan goresan, dan masih banyak yang lainnya.
Hal itu bila dilihat dari segi fisik, anda juga bisa melihatnya dari segi tampilan. Biasanya jam tangan original memiliki kesan yang lebih elegan dan terlihat kalem. Anda juga bisa melihat dari segi harga jam tangan yang akan dibeli. Biasanya jam tangan original memiliki nilai harga yang mahal, dan setara dengan harga pasar lainnya. Pihak yang tidak bertanggung jawab biasanya menjual jam tangan mencapai 50% harga jam tangan original. Tentu hal tersebut sudah sangat mencurigakan. Tertarik dengan merek jam tangan lain ? Baca disini. Dapatkan Aplikasi Android Harga Belanja.
