Jenis Amplop Lebaran.| Unsplash.com
Jenis Amplop Lebaran.| Unsplash.com

Harga Belanja- Jenis amplop lebaran memang berbeda dan hal tersebut menjadi salah satu keunikan tersendiri. Pasalnya, kamu bisa menyesuaikan desainnya sesuai kebutuhan atau keinginan. Dengan begitu, tampilannya pun akan menarik.

Rekomendasi  Jenis Amplop Lebaran

Jenis Amplop Lebaran.| Unsplash.com
Jenis Amplop Lebaran.| Unsplash.com

Ada beberapa Jenis amplop untuk lebaran yang bisa kamu gunakan saat membagikan THR kepada keponakan, sepupu, bahkan adikmu. Dengan banyaknya varian, maka memungkinkan untuk menyesuaikannya dengan penerima amplop tersebut. Untuk lebih jauh, simak informasi macam-macam desain yang bisa kamu gunakan.

1.      Amplop Klasik

Biasanya amplop yang menggunakan amplop ini berwarna coklat atau cream. Selain itu, terdapat sentuhan gambar atau pola ciri khas lebaran. Seperti ketupat, bedug, dan lain sebagainya. Tidak hanya itu saja, terkadang mlp ini pun dipadupadankan dengan warna cerah lainnya. Sehingga terlihat lebih menarik.

2.      Amplop dengan warna cerah

Apabila kamu menginginkan nuansa yang ceria dan meninggalkan kesan menyenangkan, maka pilihlah amplop dengan warna-warna yang cerah. Selain itu, biasanya amplop jenis ini pun tidak hanya poplos saja. Melainkan ada yang memiliki pola-pola unik. Sehingga menambah daya tarik tampilan dari amplop lebaran tersebut.

Baca Ini Juga  Gaji PT Pama Persada Beserta Jabatannya Terbaru

3.      Amplop Dengan Desain Batik

Apakah kamu ingin menambahkan unsur-unsur nusantara? Maka, maka bisa memilih  jenis amplop ini karena memberikan kesan tradisional sekaligus elegan. Biasanya, motif batik ini akan dipadupadankan dengan warna lainnya yang cenderung terlihat kalem. Dengan begitu, amplop ini pun akan terlihat unik dan menarik

4.      Amplop Monokrom dengan desain minimalis

Amplop ini, cocok untuk siapa saja yang menginginkan desain yang simple dan terlihat elegan. Untuk warna sendiri terdiri dari dua warna yaitu putih dan hitam. Tidak hanya itu saja, nantinya akan dipadupadankan dengan pola minimalis. Sehingga memberikan kesan yang rapi dan menenangkan.

5.      Amplop Modern

Amplop ini sendiri biasanya memiliki warna pastel sehingga memberikan nuansa yang tehang sekaligus menguatkan sisi feminism. Jika kamu tidak menyukai amplop polos, maka bisa memilih yang bermotifkan abstrak.

6.      Jenis Amplop Lebaran dengan motif Bunga

Ada pula jenis amplop yang memiliki motif bunga. Bahkan jenis ini sendiri pernah populer dan banyak dicari orang-orang. Seperti halnya jenis amplop lebaran, maka motif yang terdapat di ampl ini berupa bunga-bunga yang cantik.

Baca Ini Juga  Gaji Karyawan PT Tujuh Insan Madani dan Jabatannya

7.      Jenis Amplop Lebaran dengan gambar karakter

Untuk memberikan nuansa lebaran dan menambah kesan cute dalam amplop, kamu bisa memilih jenis amplop dengan desain karakter. Seperti halnya upin ipin, masha dan and the bear, dan lain sebagainya. Tidak hanya itu saja, terkadang terdapat ucapan selamat hari Raya Idul Fitri.

Cara memilih Amplop Lebaran

Untuk memilih amplop lebaran, terkesan sangat sepele, tetapi hal tersebut tidaklah bisa dianggap seperti itu. Pasalnya, kamu perlu mengecek, apakah amplop tersebut sesuai dengan penerima. Dengan begitu, sang penerima bukan hanya senang karena dikasih THR. Akan tetapi, senang pula dengan amplopnya.

1.      Ketahui kebutuhan

Untuk caranya sendiri, kamu bisa mengetahui kebutuhanmu itu seperti apa. Misalnya, jika ingin memberikan amplop tersebut kepada anak kecil perempuan, maka kamu bisa memilih amplop karakter. Bisa juga desain amplop desain bunga atau yang memiliki warna cerah.

2.      Sesuaikan dengan ukuran uang yang akan diberikan

Nah, jika kamu ingin membeli amplop, maka pastikan ukurannya sesuai dengan yang kamu pilih. Apabila penerima amplopnya adalah anak SMA atau kuliah, maka bisa memilih amplop yang berukuran agak besar.  Namun, berbeda halnya , jika penerima adalah anak kecil. Kamu bisa memilih dengan ukuran kecil. Sehingga amplop yang dimiliki dapat digunakan secara maksimal.

Baca Ini Juga  20 Gaji PT Cheong Huat Plastic

Jenis amplop lebaran ini sendiri berbeda-beda. Ada yang memiliki desain modern, menggunakan pola batik, klasik, dan lain sebagainya. Selain itu, pilih amplop dengan bahan kertas yang lumayan kokoh. Sehingga tidak mudah rusak atau robek. kamu juga bisa membaca informasi lainnya di rekomendasi.co.

 

 

Bagikan: