Gaji Karyawan PT Dragon Group dan Jabatannya

Diposting pada

HARGABELANJA.COM – Berikut gaji karyawan PT Dragon Group beserta jabatannya. Berbicara tentang gaji mungkin sudah tidak asing lagi bagi kalian. Gaji menjadi salah satu faktor penting yang harus diperoleh ketika sudah bekerja. Biasanya, gaji akan diberikan setelah satu bulan bekerja di perusahaan.

Besar kecilnya gaji tergantung dari kinerja masing-masing atau sesuai kebijakan dari perusahaan itu sendiri. Dalam hal ini biasanya terdapat wawancara terkait gaji antara pelamar kerja dengan perwakilan perusahaan. Anda bisa menentukan sendiri terkait setuju atau tidaknya apabila bekerja di perusahaan tersebut.

Gaji Karyawan PT Dragon Group

Dragon Group adalah salah satu perusahaan ternama di Indonesia yang sampai saat ini masih terus berkembang. Perusahaan tersebut bergerak di bidang produksi perlengkapan kebersihan untuk kebutuhan komersial dan rumah tangga.

Baca Ini Juga  Sinopsis My Sassy Girl, Film Korea Versi Indonesia

Perusahaan Dragon Group mempunyai pilar bisnis yg bergerak di bidang produksi berbagai jenis rak, yakni PT Indomas Wahana Nusantara. Dikelola secara independen, namun masih dipersatukan oleh kesamaan nilai dan histori perusahaan.

PT Dragon Group selalu berkomitmen untuk terus melakukan inovasi dan mengasah kreativitas dalam persaingan industri 4.0, dengan di dukung dengan mesin – mesin berteknologi modern dan sumber daya manusia yang terampil.

Terlepas dari semua itu, penghargaan tertinggi merupakan dukungan dari konsumen sehingga Dragon Group mampu untuk menciptakan produk dengan kualitas tinggi dan unggul dalam persaingan pasar.

Sebagai salah satu perusahaan terkemuka di Indonesia, banyak dari mereka yang ingin bekerja di Dragon Group. Salah satunya karena faktor gaji yang mencukupi, sehingga menarik banyak orang untuk menjadi bagian dari perusahaan tersebut.

Gaji Karyawan PT Dragon Group dan Jabatannya

Setiap perusahaan memiliki struktur jabatan dari yang paling rendah hingga tertinggi. Semakin tinggi jabatannya, maka semakin besar penghasilannya. Pelamar kerja bisa menentukan posisi yang ingin dilamar sesuai keinginan. Seperti halnya bagian driver, CO, Store Supervisor, dan masih banyak lainnya.

Baca Ini Juga  Gaji Karyawan Notaris Lengkap dengan Jabatannya

Berikut daftar gaji pegawai PT Dragon Group lengkap dengan jabatannya:

1. Store Supervisor IDR. 4 – 8 Juta
2. Sales Project Officer IDR. 3 – 5 Juta
3. Client Service IDR. 2 – 4 Juta
4. Sales Exclusive IDR. 4 – 8 Juta
5. Cashier Staff IDR. 2 – 4 Juta
6. Driver IDR. 2 – 4 Juta
7. Co – Driver IDR. 2 – 4 Juta

Gaji karyawan PT Dragon Group bukan hanya berdasarkan jabatan saja, namun ada beberapa faktor lain yang mempengaruhinya. Seperti halnya nilai UMR atau UMK daerah setempat yang berpengaruh terhadap pendapatan. Setiap wilayah memiliki UMK yang berbeda-beda sebagai patokan perusahaan dalam menggaji karyawannya.

Meski begitu, tidak semua perusahaan menerapkan gaji sesuai UMK. Ada penghasilan yang diperoleh lebih kecil ataupun lebih besar. Keputusan mutlak ada di tangan perusahaan itu sendiri dalam hal pemberian gaji.

blank

Fasilitas PT Dragon Group

Selain gaji pokok, pekerja juga akan memperoleh fasilitas dan tunjangan yang tersedia di perusahaan di antaranya:

  • BPJS Kesehatan Dan BPJS Ketenagakerjaan
  • Medical Check Up Rutin Tiap tahun
  • Makan
  • Uang Transportasi
  • Mobil / Bus Jemputan Karyawan
  • Intensif Kehadiran
  • THR (Tunjangan Hari Raya)
  • Bonus Akhir Tahun
Baca Ini Juga  Flashdisk Terbaik untuk iPhone

Karyawan dapat memperoleh penghasilan yang semakin besar bilamana memiliki kinerja yang baik. Seperti halnya rutin menjalankan lembur, jarang bolos kerja, dan lain sebagainya. Perusahaan akan menilai karyawannya, bahkan bisa memberikan peluang agar menjadi karyawan tetap.

Itulah informasi mengenai gaji karyawan PT Dragon Group beserta jabatannya. Bagi yang tertarik bisa menyiapkan surat lamaran kerja yang dibutuhkan sesuai persyaratan dan daftarkan diri ke perusahaan tersebut.

Sumber: suaramalam.com