Laptop game terbaik .|Unsplash.com
Laptop game terbaik .|Unsplash.com

Apa Saja Laptop Game Terbaik, Dibawah 16 Juta?

Diposting pada
Laptop game terbaik .|Unsplash.com
Laptop game terbaik .|Unsplash.com

Laptop game terbaik dengan budget di bawah 16 juta ini, di klaim memiliki kualitas yang bagus. Selain itu, laptop pun sudah menjadi kebutuhan bagi setiap orang yang bekerja di bidang creative, IT, gamer, maupun seorang gamer, dan lain sebagainya. Tentunya setiap orang memiliki kebutuhan yang berbeda terkait laptop yang digunakannya. Nah yang akan kita bahas adalah laptop game terbaik yang tentunya dengan grafis Medium High Ultra.

Laptop Game Terbaik

Lalu game apa saja yang bisa dimainkan dalam game ini? Diantaranya, game Watch Dogs 2, Battlefield 5,  Final Fantasy XV, Grand Theft Auto V (GTA V), dan lain sebagainya. Tentunya, hal ini sangat menarik. Ditambah laptop-laptop ini pun, dapat digunakan untuk kebutuhan desain grafis maupun kebutuhan kantor. Yang pasti, laptop ini dapat digunakan tanpa kendala. Inilah daftar laptop tersebut:

1.      Laptop Lenovo Ideapad L340

Laptop satu ini dibandrol dengan harga Rp 14.200.000, dengan harga ini kalian sudah dapat memilikinya. Untuk spesifikasinya, laptop ini terdiri dari:

  • Ram : 8 GB
  • OS : Windows 10
  • Prosesor: Intel Core I7-9750 H 2.6 GHz ( up to 4.5 GHz)
  • Storage : 512GB SSD
  • VGA NVidia GeForce GTX 1650 4GB DDR5
  • Bobot : 2190 gram
Baca Ini Juga  7 Laptop yang Bagus untuk Coding dan Programming 

Selain itu, kalian pun dapat menikmati mode untuk memainkan game, yaitu dengan mengaktifkan Mode Quick. Meskipun bobotnya agak lumayan, tetapi cukup worth it, apabila dijadikan pilihan untuk menunjang permainan game kalian.

2.      Laptop Game Terbaik : Dell Inspiron 15-7567

Laptop satu ini memiliki tampilan yang kokoh sehingga memberikan kesan gagah. Laptop ini dibandrol dengan harga Rp. 15. 302.000. Spesifikasi nya diantaranya,

  • Ukuran : * Dimensi= 384 x 274 x 25.44 mm * Bobot: 2620 gram *Layar 15.6 inch Full HD (1920 x 1080 piksel)
  • OS Windows 10
  • d.Prosesor: Intel Core i7-7700HQ 2.8GHz (up to 3.8GHz)
  • e.RAM :8GB RAM DDR4
  • Storage: 256GB SSD
  • VGEN: vidia GeForce GTX 1050 Ti 4GB DDR5

Laptop game ini pertama kali diluncurkan pada tahun 2017 dan  spesifikasi laptop ini pun disebut-sebut sebagai laptop yang mumpuni. Akan tetapi apabila dibandingkan dengan laptop lain yang memiliki spesifikasi serupa, laptop ini dibilang cukup mahal.

  1. Laptop Game Terbaik : Acer Nitro 5 AN515-55 

Sudah tidak asing lagi, bukan dengan merk laptop Acer? Iya, karena biasanya orang menggunakan laptop untuk sekolah atau kuliah maupun kerja itu Acer. Khususnya, di kalangan para mahasiswa, laptop Acer sangatlah eksis. Untuk laptop Acer yang akan dibahas adalah Acer Nitro 5 AN515-55. Lalu apa saja sih, spesifikasinya?

  • Ukuran: * Dimensi=390 mm x 266 mm x 26.75 mm  *Bobot: 2.7 Kg
  • Layar 15.6 inch, Full HD (1920 x 1080 piksel) IPS
  • OS: Windows 10
  • Prosesor: Intel Core i5-10300H (2.50 GHz, up to 4.50 GHz with Turbo Boost, 4 Cores, 8 Thread)
  • RAM8 GB DDR4 3200MHz (Up to 32GB)
  • Storage: 512GB M.2 NVMe PCIe 3.0 SSD
  • VGEN: vidia GTX 1650 Ti 4GB DDR 6 RAM
Baca Ini Juga  Cara Melakukan Screenshot di Laptop

Untuk harganya, laptop ini dapat kalian beli dengan Rp 12.990.000. Kalian pun akan mendapatkan pengalaman baru ketika bermain game menggunakan laptop ini. Hal ini dikarenakan laptop ini dilengkapi dengan keyboard 4 zona.

4.      Lenovo Ideapad Gaming 3i – 81Y400AUID

Laptop ini rasanya sangat cocok untuk kalian yang menginginkan performa yang lebih mantap lagi. Ini dikarenakan laptop ini sudah dibekali RAM 16GB dengan SSD 512GB. Ditambah, baterai 3 cell 45Wh yang mampu bertahan selama 7 dalam ketika pengujian videobackplay. Inilah lebih lengkap spesifikasi dari laptop lenovo tipe ini,

  • Ukuran:*Dimensi= 35.9 x 24.9 x 2.49 cm    * Bobot=2.06 Kg  *Layar=15.6 inch FHD (1920 x 1080 piksel) IP
  • OS: Windows 10
  • Prosesor: Intel Core i7-10750H Processor (12M Cache, up to 5.00 GHz)RAM16 GB (2x 8GB)
  • Storage: 512GB PCIe SSD
  • VGA NVIDIA GeForce GTX 1650 4GB
  • Harga: Rp 15.850.000,-

Kabar baiknya lagi, 3 laptop di atas dapat kalian dapatkan melalui pembelian online. Jadi, kamu tidak perlu keluar rumah, cukup stay dan tunggu laptop datang. Kira-kira dari 3 laptop game terbaik dan murah di atas, mana yang akan kalian pilih?

Baca Ini Juga  Laptop Gaming Murah Terbaik di Bawah 10 Juta